Pada pertemuan kelima kelompok kami datang dan diminta untuk mendaur ulang botol plastik. Sama seperti pada langkah-langkah yang sudah dijelaskan pada pertemuan-pertemuan sebelumnya, sehingga membuat kami semakin terbiasa dan tingkat produktifitas kami meningkat. Kami dapat menyelesaikan satu kantong plastik besar yang berisi kumpulan-kumpulan botol plastik bekas dalam waktu yang cukup singkat. Dan membuat kami berhasil menyelesaikan kantong plastik besar dalam jumlah yang cukup banyak.